[VIDEO] Youtuber 17 Juta Subscriber, Joe Hattab Mendarat di Riau Demi Bertemu “Aura Farming” Dhika
[VIDEO] Youtuber 17 Juta Subscriber, Joe Hattab Mendarat di Riau Demi Bertemu “Aura Farming” Dhika – Viralnya Rayyan Arkan Dhika “Aura Farming bocah asal kuansing saat menari saat pacu jalur membawa angin segar bagi dunia pariwisata Riau.
Pesona budaya Pacu Jalur di Kuansing Riau kini jadi perbincangan dan menarik minat publik, tidak hanya di Indonesia tetapi juga dunia.
Jelang event puncak Festival Pacu Jalur Agustus mendatang, Kuansing mulai kedatangan publik figur.
Satu diantaranya Youtuber Joe Hattab yang dikenal dengan konten dokumenter perjalanan.
Joe Hattab memiliki lebih dari 17 juta pelanggan di YouTube dan 5,9 juta pengikut di Instagram.
Ia jadi salah satu figur paling berpengaruh di dunia digital Timur Tengah.
Tak hanya bertemu dengan bocah Aura Farming Dhika,Joe Hattab dan timnya juga akan menjelajahi berbagai destinasi wisata unggulan di Kuansing.
View this post on Instagram
—
Penulis: Suherman
Editor: Andika
*Nonton Video lainnya disini :
Youtube : Kejadian Hari ini
Instagram : Kejadian Hari Ini